Logitech MX Master 4 menghadirkan kontrol dan presisi imersif yang dapat Anda rasakan dengan feedback haptik. Nikmati feedback haptik pada tindakan, shortcut, dan notifikasi tertentu seperti berpindah desktop, penyesuaian slider, dan lainnya. Sesuaikan intensitas getaran dengan Logi Options+. Dengan shortcut Actions Ring dan MX Master 4, hemat hingga 33% waktu Anda dengan mengakses alat dan filter pada kursor Anda dan mengurangi gerakan berulang hingga 63%.
Scroll 1,000 baris per detik dengan wheel MagSpeed tercepat dari Logitech, beralih antara scrolling super cepat dan sempurna piksel untuk presisi tertinggi. Sensor 8k DPI melacak di permukaan apapun—bahkan kaca.
Dirancang untuk kenyamanan, menjaga tangan Anda dalam postur alami, dan klik senyap yang mengurangi noise hingga 90%. Tetap bertenaga dengan daya tahan baterai hingga 70 hari, ditambah tiga jam penggunaan dengan pengisian daya satu menit (kabel pengisi daya tidak termasuk). Dirancang secara berkelanjutan, perangkat ini menggunakan material daur ulang : komponen plastik termasuk plastik daur ulang – 54% Space Black; 48% White Silver (12); 100% kobalt daur ulang pada baterai; Dirancang untuk tahan lama dengan stain resistance yang ditingkatkan.
SPESIFIKASI TEKNIS
MX Master 4
Panjang : 128.2 mm (5.05 in)
Lebar : 88.4 mm (3.48 in)
Tinggi : 50.8 mm (2.0 in)
Berat : 150 g (5.29 oz)
Logi Bolt USB-C Receiver
Tinggi : 7.0 mm (0.28 in)
Lebar : 12.85 mm (0.51 in)
Panjang : 14.1 mm (0.56 in)
Berat : 0.97 g (0.034 oz)
Sensor technology : Darkfield presisi tinggiNilai nominal : 1,000 DPI
DPI (nilai minimal dan maksimal): 200 – 8,000 DPI (dapat diatur dalam kelipatan 50 DPI)
Jumlah tombol : 8 (kiri/klik kanan, mundur/maju, gestur, mode wheel-shift, klik tengah, Actions Ring)
Scroll wheel : Ya
Horizontal scroll : Ya
Thumbwheel : Ya
Actions Ring
Built-in haptic feedback
Aplikasi kustomisasi : Logi Tune, Logi Options+(5)
Baterai & pengisian daya
Jenis baterai : Li-Po isi ulang (500 mAh)
Daya tahan baterai : 70 hari dengan pengisian penuh (10)
Kabel pengisi daya tidak termasuk
Konektivitas
Teknologi wireless : USB-C Logi Bolt receiver, Bluetooth Low Energy
Jangkauan wireless : Hingga 10 meter


































